Minggu, 18 September 2022

Gibran Rakaningbuming Raka

 Gibran Rakaningbuming Raka



Salah satu tokoh muda Indonesia yang banyak mendapat sorotan akhir-akhir ini adalah Gibran Rakaningbuming Raka yang merupakan anak dari Presiden RI Joko Widodo. Mas Gibran pada awalnya dikenal sebagai seorang pengusaha yang cukup sukses di Kota Surakarta. Dan akhirnya melalui pilkada pada tahun 2020, terpilih sebagai Walikota Surakarta yang diusung melalui PDIP. Dan nama panggilannya pun kini menyesuaikan, yaitu Mas Wali (kota). 

Mas Gibran/ Mas Wali memiliki seorang istri yang bernama Selvi Ananda. Dan saat ini beliau diberi amanah 2 anak yaitu an Ethes Srinarendra dan La Lembah Manah. Mengingat usianya yang masih muda, Mas Wali digadang-gadang akan menjadi seorang tokoh nasional yang potensial di masa yang akan datang. 

.

Biodata Gibran Rakaningbumi

Nama :  Gibran Rakabuming Raka

Tempat, tanggal lahir : Solo, 1 Oktober 1987

Agama : Islam

Nama Ayah : Ir. Joko Widodo

Nama Ibu : Iriana

Nama Sudara : Kaesang Pangarep dan Kahiyang Ayu

Nama Istri : Selvi Ananda

Nama Anak: Jan Ethes Srinarendra, La Lembah Manah


Riwayat Pendidikan Gibran Rakaningbumi

SD : SDN Mangkubumen Kidul no. 16, lulus 1999

SMP : SMPN I Surakarta, lulus 2002

SMA : Orchid Park Secondary School, Singapura, Lulus 2004

S1 : Management Development Institute of Singapore (MDIS), Lulus 2007

S2 : program Insearch di University of Technology Sydney (UTS Insearch), Sydney, Australia, Lulus 2010


Riwayat Pekerjaan Gibran Rakaningbumi

  • Pengusaha Kuliner (Katering Chilli Pari, Kafe Martabak Kota Barat - Markobar, Sang Pisang, Mangkokku, Pastel -Pasta Buntel,)
  • Pengusaha StartUp dan Teknologi  (Kerjaholic, Goola, iColor)
  • Walikota Surakarta 2020 - sekarang


Riwayat Organisasi Gibran Rakaningbumi

Ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Boga Indonesia (APJBI) Kota Solo


Pengalaman Bermain Film Gibran Rakaningbumi

  1. Sesuai Aplikasi, 2018
  2. Yowis Ben 2, 2019

0 komentar:

Posting Komentar